Media Rohani Terlengkap & Terpercaya


Input your search keywords and press Enter.

Tag

kesaksian

“Tuhan, Teman Curhat Saya”

eBahana.com – Sinta Maria Rajagukguk, secara fisik punya kekurangan. Jalannya pincang. Kaki kirinya dipasang besi dari telapak hingga pinggang. Namun ia sangat lincah. Lincah bekerja dan menolong orang. Terkena Polio Semasa kecil ia terkena polio. Tapi ia mengaku tidak minder dengan keadaannya. Pamannya seorang psikolog telah menanamkan mental percaya diri.…

Semangat Berkarya Meski Tak Melihat

eBahana.com – Emanuel Constant Giawa kehilangan penglihatannya karena retinitis pigmentosa, penyempitan jarak pandang. Namun, kondisi mata tidak membatasinya berprestasi. Inilah kesaksian pendiri Suara Owo Nias (SON), lembaga yang bergerak di bidang seni dan budaya Nias. Constant lahir dengan fisik sempurna. Ia anak tunggal. Ia juga senang bergaul dan memiliki banyak teman.…

Melayani untuk Memperlengkapi

eBahana.com – Pdt. Yohanes Hetharia: “Jangan pernah menolak bila Tuhan memanggil kita untuk melayani-Nya. Sebab melayani Tuhan merupakan hal terindah yang bisa kita lakukan dalam hidup ini. Jika kita benar-benar ingin melayani-Nya, sekalipun ada banyak tantangan menghadang, Tuhan pasti akan membuka jalan supaya kita bisa melakukannya.” Saat ini Tuhan banyak…

Pusing Pasca Operasi

eBahana.com – Trifena Juli Purwaningsih: Aku kerap merasa perut bagian atas sakit menekan ulu hatiku. Maag, pikirku. Maka aku tak ragu-ragu membeli obat maag di warung. Sakitku berkurang setelah meminumnya. Setelah lulus SMA, tak lama kemudian aku dapat pekerjaan di sebuah laboratorium kesehatan. Oh, senangnya. Namun tak kusangka baru beberapa minggu…

Kesaksian Ps. Ronny Daud Simeon, Sembuh dari Covid-19

eBahana.com – Sebuah lembah bayang-bayang maut tiba-tiba menghampiri Ronny. Pada 21 Maret 2020, dokter menyatakan Ronny positif Covid-19. Sebelumnya Ronny mengalami demam tinggi dan batuk-batuk yang kuat. Ia memberanikan diri periksa darah, ternyata trombositnya menurun. Dugaan dokter adalah demam berdarah. Namun, waktu dicek ulang, bukanlah demam berdarah maupun tipus. Tentu Ronny…

Dari Penjara Menuju Mimbar

eBahana.com – Pastor Heru Johananta dilahirkan di tengah keluarga Kristen yang taat. Sejak kecil sudah diajari firman Tuhan. Guru Sekolah Minggu Gereja Betel Injil Sepenuh (GBIS) Jl. Piere Tendean Malang mendidiknya agar mengenal Tuhan. Tapi, fakta berbicara lain. Sejak usia 14 hingga 20 tahun ia sering minggat dari rumah. Ia…

Bertobat Melalui Seorang Pengamen

eBahana.com – Ester Wati Batubara: “Sesekali kuperhatikan penumpang bis yang berdiri berjubel. Untuk bergerak saja sulit. Pemandangan seperti itu sudah amat biasa di Jakarta. Wajah-wajah lelah, sebagian besar pulang dari bekerja, sepertiku.” Sore itu aku benar-benar lelah. Capek badan tak seberapa dibanding capek pikiran. Persoalan keluarga yang tak ada habisnya.…