

Tag
eBahana.com – Iman alkitabiah, seperti yang diimpartasikan Allah dan seperti yang bekerja dalam hidup kita, membatalkan efek-efek kejatuhan manusia dalam dosa. Alkitab mengungkapkan bahwa manusia diciptakan dalam kesempurnaan, tetapi jatuh dari kondisi itu melalui pelanggaran yang mana ia bertanggung jawab kepada Allah. Namun, Allah tidak puas meninggalkan manusia dalam kondisinya yang…
eBahana.com – Setiap pasangan suami istri tentulah merindukan anak yang lahir dan bertumbuh secara normal. Mereka berdoa dan berharap agar Tuhan mengaruniakan anak yang sehat dan cerdas serta sempurna secara fisik. Akan tetapi, Tuhan kerap mengizinkan keluarga mempunyai anak yang bermasalah. Bisa saja berupa ketidaksempurnaan fisik ringan atau besar, yang lazim disebut…
eBahana.com – Tahun 2020 ini adalah tahun yang luar biasa bagi kita semua. Sebuah virus yang tak kasatmata berawal dari negara seberang sudah sampai dengan gesitnya di Indonesia. Kondisi pandemi menyebabkan setiap orang harus membuat jarak dalam lingkungan sosial. Saluran pernapasan pun harus ditutup masker untuk mencegah penularan penyakit ini.…
eBahana.com – Pembelajaran praktis mengenai iman dalam kehidupan Kristen harus memperhatikan ajaran Paulus dalam Roma 12:1–8 mengenai “ukuran iman”: Ayat 1, Karena itu, saudara‐saudara, demi kemurahan Allah aku menasihatkan kamu, supaya kamu mempersembahkan tubuhmu sebagai persembahan yang hidup, yang kudus dan yang berkenan kepada Allah: itu adalah ibadahmu yang sejati.…
eBahana.com – Pada musim yang kita jalani saat ini, kita semua berusaha bertahan untuk dapat melewati setiap ketakutan dan kekhawatiran. Di tengah keadaan yang mungkin terasa menyesakkan, percayalah Tuhan selalu ada di tengah kita. Dia setia dan tidak pernah meninggalkan kita sendiri melewati semua. “Dalam Sesak Kupercaya” dirilis di seluruh digital…
eBahana.com – Kita semua berada didalam badai yang sama, meskipun kita semua ada di perahu yang berbeda. Setiap kita tanpa terkecuali sedang bergumul untuk bisa bertahan melewati badai akibat covid-19 ini. Ada banyak perubahan yang terjadi yang membuat kita harus beradaptasi dengan keadaan yang baru, salah satunya adalah kita harus…
eBahana.com – Iman harus diakui dengan mulut. Namun, apakah itu saja? Sering sekali orang agamawi membuat kesalahan karena menggunakan kata‐kata kosong tanpa arti. Bagaimana kita bisa menghindari ini? Bagaimana kita bisa yakin kata-kata yang kita gunakan dalam pengakuan kita benar-benar keluar dari iman yang tulus murni dalam hati kita? Untuk menjawab…