Media Rohani Terlengkap & Terpercaya


Input your search keywords and press Enter.

Monthly Archives

July 2018

BERDAMAI DENGAN PAILIT

Keuangan Ilahi Benny Santoso, M.Com. CFP® “Maka berdirilah Ayub, lalu mengoyak jubahnya, dan mencukur kepalanya, kemudian sujudlah ia dan menyembah, katanya: Dengan telanjang aku keluar dari kandungan ibuku, dengan telanjang juga aku akan kembali ke dalamnya. TUHAN yang memberi, TUHAN yang mengambil, terpujilah nama TUHAN! Dalam kesemuanya itu Ayub tidak…

PROMOSIKAN DIRI ANDA

Pengembangan Diri Elia Paul Ang, S.E. Salam BAHANA, Saya seorang pegawai. Tempat saya bekerja penuh dengan ketidakefisienan kerja. Posisi saya di antara geram dan gemas. Geram karena melihat keadaan, dan gemas karena saya tidak bisa berbuat apa-apa karena saya pegawai baru. Apa yang bisa saya lakukan untuk bisa mengubah hal…

KAPAL

Wisdom   Prof. Roy Sembel, Ph.D. “Diberkatilah orang yang mengandalkan TUHAN, menaruh harapannya pada TUHAN!” (Yeremia 17:7) Kecelakaan kapal pesiar mewah Costa Concordia menghebohkan dunia. Kapal yang sedemikian mewah dan besar, mengangkut sekitar 4.200 penumpang, ternyata bisa karam. Kecelakaan ini membuat banyak orang mengangkat kembali memori kilas balik kapal Titanic,…

Disfungsi Ereksi

Problem Seksual Dr. Andik Wijaya, M.Rep.Med. Seksolog Dokter Andik, saya Daniel. Saya adalah pria yang akan memasuki usia 40 tahun. Sejak lima tahun lalu saya mengalami disfungsi ereksi. Mr. P saya sulit berdiri apalagi melakukan tugasnya. Kadangkadang saya stres karena masalah ini. Pertanyaan saya: Apa yang harus saya lakukan? Apakah…

BAGAIMANA KALAU JATUH?

Solusi Keuangan Eko Endarto, RFA Yth. Pak Eko di BAHANA, Beberapa hari lalu saya mengikuti seminar tentang wirausaha yang membuat saya sangat ingin merambah profesi itu walaupun saat ini saya adalah karyawan swasta. Di seminar semua kelihatan mudah, tapi setelah saya menghitung dan mengkalkulasi lagi, ternyata risiko berwirausaha itu cukup…