Media Rohani Terlengkap & Terpercaya


Input your search keywords and press Enter.

Tag

Revivo

REVIVO Presents: Worship from Home #suarakulawancovid19

Jakarta, eBahana Pandemi virus COVID-19 membawa kesedihan dan kesulitan kepada seluruh dunia. Pandemi virus corona memberikan banyak dampak negatif, tak hanya kesehatan, ekonomi, dan kesulitan untuk bergerak secara bebas. Revivo bersama Wahana Visi Indonesia serta Peduli Sehat Indonesia, memberikan dukungan untuk meringankan beban saudara-saudara kita yang terkena dampak dari pandemi ini…

Welyar Kauntu Created to Worship 2020

Jakarta, eBahana Salah satu sosok yang sangat berperan dalam perjalanan sejarah lagu rohani Kristen di Indonesia adalah Pdt. Welyar Kauntu. Lagu-lagunya easy listening sehingga mudah diterima para pendengarnya. Selain dikenal sebagai penulis lagu, produser, dan penyanyi, Pdt. Welyar juga dikenal sebagai pendiri Proskuneo School of Prayer and Worship di Bandung…

Meet and Greet bersama JPCC Worship

Jakarta, eBahana Nama JPCC Worship tentu tidak asing di telinga. Namun siapa sebenarnya JPCC Worship dan sosok-sosok di baliknya? Untuk menjawab pertanyaan ini, sekaligus mendekatkan diri dengan para partner dan komunitas Kristen, JPCC Worship menggelar Fellowship Night di Wayang Bistro, Kota Kasablanka Mall, Jakarta Selatan. Nampak hadir dalam kesempatan itu…

“CREATED TO WORSHIP CONCERT”

eBahana.com – Pdt. Ir. Welyar Kauntu adalah seorang hamba Tuhan, pemimpin pujian (worship leader), penulis ratusan lagu rohani, produser berbagai album rekaman rohani praise and worship, pendeta di bawah Sinode Gereja Bethel Indonesia, pendiri Proskuneo School of Prayer and Worship di Bandung (1994), serta Gembala GBI Plaza Indonesia (Outbox Ministry).…

Press Release Bread and Wine–Perjalanan Iman

eBahana.com – Bread and Wine adalah sebuah band yang terbentuk di tahun 2019. Sebuah band yang digarap oleh Doadibadai Hollo (Badai “Kerispatih”) yang karya-karyanya sudah tidak asing lagi ditelinga masyarakat Indonesia di band sekulernya, Kerispatih. Bread and Wine memang terbentuk menjadi sebuah band yang fokus berkarya di dunia musik rohani Kristen, dengan…