Jakarta, eBahana.com – Pada Sabtu (5/2) kemarin, merupakan hari bersejarah bagi Orang Papua. Hari itu mengungkap kembali kenangan tentang datangnya misionaris Jerman, Carl Wilhelm Ottouw dan Johann Gottlob Geissler yang membawa Injil ke Tanah Papua. Pada peringatan 167 tahun Injil masuk ke Tanah Papua, Filep Wamafma mengungkapkan refleksi kritis atas kehadiran dan…
Manokwari, eBahana.com – Perjalanan panjang yang pernah ditempuh oleh 2 (dua) zendeling atau rasul Papua, Carl Willem Ottouw dan Johann Gottlob Geissler bersama rekannya Johann Schneider dari pelabuhan Rotterdam, Belanda pada tanggal 26 Juni 1852 dengan Kapal Abel Tasman. Mereka menuju Batavia (kini Jakarta) dengan menempuh pelayaran laut selama lebih…