Media Rohani Terlengkap & Terpercaya


Input your search keywords and press Enter.

Tag

lokamanyaprawiro

BAGAIMANA MEMBANGUN FONDASI IMAN KRISTEN

eBahana.com – Begitu kita sudah meletakkan fondasi, hubungan pribadi dengan Kristus, dalam hidup kita, bagaimana kita membangun di atas fondasi itu? Jawaban pertanyaan ini ditemukan dalam perumpamaan terkenal mengenai orang bijaksana dan orang bodoh, keduanya membangun rumah. “Setiap orang yang mendengar perkataan-Ku ini dan melakukannya, ia sama dengan orang yang bijaksana,…

BAGAIMANA MENGUKUR IMAN

eBahana.com – Pembelajaran praktis mengenai iman dalam kehidupan Kristen harus memperhatikan ajaran Paulus dalam Roma 12:1–8 mengenai “ukuran iman”:   Ayat 1, Karena itu, saudara‐saudara, demi kemurahan Allah aku menasihatkan kamu, supaya kamu mempersembahkan tubuhmu sebagai persembahan yang hidup, yang kudus dan yang berkenan kepada Allah: itu adalah ibadahmu yang sejati.…

PENGUJIAN IMAN

eBahana.com – Kita sudah melihat bahwa iman harus diakui dengan mulut dan harus dipraktikkan dalam perbuatan. Sekarang kita sampai pada yang ketiga. Ini yang biasanya orang tidak suka hadapi, tetapi tidak bisa dihindari. Iman harus diuji. Dalam Roma 5:1–11, berbicara mengenai hubungan iman dengan Allah melalui Kristus, Paulus menggunakan kata “bermegah”…

Renungan untuk Kesembuhan & Mukjizat (9)

eBahana.com – Menemukan Allah pada Masa Kesesakan Tidak ada tempat yang kering dalam Allah, tetapi semua hal yang baik dibentuk dari masa-masa sukar. Semakin sukar tempat kita berada, semakin banyak berkat yang bisa datang darinya sementara kita berserah kepada rencana Allah. Jika saja kita mengetahui rencana Allah secara lengkap, kita mungkin…

MEMPRAKTIKKAN IMAN

eBahana.com – Iman harus diakui dengan mulut. Namun, apakah itu saja? Sering sekali orang agamawi membuat kesalahan karena menggunakan kata‐kata kosong tanpa arti. Bagaimana kita bisa menghindari ini? Bagaimana kita bisa yakin kata-kata yang kita gunakan dalam pengakuan kita benar-benar keluar dari iman yang tulus murni dalam hati kita? Untuk menjawab…

Renungan untuk Kesembuhan & Mukjizat (8)

eBahana.com – KUASA DOA Jika kita bisa percaya saja, kita bisa diselamatkan dan disembuhkan saat ini juga. Berani percaya bahwa Yesus ditikam oleh karena pemberontakan kita. Dia diremukkan oleh karena kejahatan kita. Ganjaran yang mendatangkan keselamatan bagi kita ditimpakan kepada-Nya, dan oleh bilur‐bilur-Nya kita sembuh (Yesaya 53:5). Kita sudah menderita dan…

PENGAKUAN IMAN

eBahana.com – Ketika iman “timbul”, ada tiga tahap berikutnya yang harus dilakukan oleh orang percaya. Pertama, pengakuan iman. Kedua, mempraktikkan iman. Ketiga, pengujian iman. Iman harus diakui dengan mulut. Iman harus dipraktikkan. Iman harus diuji. Kata “pengakuan” adalah terminologi Alkitab yang memiliki arti khusus. Kata kerja “pengakuan” dalam bahasa Yunani homologeo…

Renungan untuk Kesembuhan & Mukjizat (7)

eBahana.com – IMAN DALAM NAMA YESUS Allah memiliki cara untuk membawa kita kepada iman dan tidak pernah menggunakan cara-­cara manusia—selalu melalui prinsip-­prinsip ilahi. Kita tidak bisa mengenal Allah melalui alam. Kita mengenal Allah melalui pintu kasih karunia. Dia sudah membuat caranya—cara yang indah agar semua orang kudus-­Nya bisa masuk melalui…

KEKEKALAN II

eBahana.com – Ada surga dan ada neraka. Mereka yang menerima Kristus berada pada jalan menuju kehidupan kekal dan mereka yang belum menerima Kristus berada pada jalan menuju penghukuman kekal. Yesus berkata dalam Matius 25:46, dan mereka ini akan masuk ke tempat siksaan yang kekal, tetapi orang benar ke dalam hidup yang…