Bantul Yogyakarta, eBahana Tidak ada yang dapat menghalangi semangat dan gelora api anak muda untuk memulai perubahan. Diawali dengan pergumulan dan kerinduan untuk menyatakan kasih Tuhan yang tidak terbatas kepada anak muda di luar gereja, anak-anak muda yang tergabung dalam Komisi Pemuda dan Remaja Gereja Kristen Jawa (GKJ) Bantul mengadakan aksi…
written by Septyan Wulandari Kegiatan Youth Bible Camp adalah acara persekutuan pemuda remaja yang dilayani oleh gereja Korea Selatan bersama Komisi Pemuda dan Remaja GKJ Bantul. Tahun ini menjadi tahun keempat bagi Komisi Pemuda dan Remaja GKJ Bantul mengadakan kegiatan Youth Bible Camp. Youth Bible Camp 2018 dilaksanakan di…