

Tag
Ngomongin soal big breakfast ala western pasti isinya seputar bacon, omellette, sausage, roti, extra beberapa sayur seperti tomat dan jamur dan pastinya ada baked bean. Bosen juga yah tiap kali makan big breakfast pasti baked beannya yang kalengan begitu. Nah beda nih sama yang satu ini, baked beannya dimasak lagi…
Milano cookies itu cookies khas Italia. Mirip butter cookies tetapi bentuk mirip lidah kucing dan di tengahnya diisi dengan cokelat. Butter cookies aja uda enakk apalagi dikasi cokelat ya.. Saya buat dua rasa, vanilla dan chocolate. Bahan: 110 gram unsalted butter 100 gram gula pasir 1 butir telur 2 sdm…
Diet kadang disalahartikan dengan tidak makan. Diet sebenarnya mengatur pola makan. Pola makan yang baik dan benar harus seimbang dan adekuat, artinya apa yang kita makan harus bergizi seimbang. Gizi seimbang sendiri berarti memiliki semua unsur yang dimiliki oleh tubuh. Jadi, kalau kekurangan gizi, kita akan kehilangan sistem tubuh yang…
Tipe badan adalah bentuk badan bawaan yang tidak bisa ditolak, tetapi bisa dimaksimalkan dan semua mempunyai kelebihan dan kekurangan. Ada tiga tipe bentuk tubuh secara umum. Tiga tipe tubuh manusia terdiri dari ectomorph, mesomorph, dan endomorph. Tipe ini akan sangat memengaruhi metabolisme tubuh dalam mengelola makanan sehingga sangat berpengaruh pada…
Entah mengapa alm. Mama menyebut menu ini bobor. Ada yang pernah dengar sebelumnya? Dulu waktu kecil saya tidak begitu suka sayur ini karena wangi kemangi nya. Tetapi sekarang suka bangetttt… Sajikan mirip dengan lodeh. Cocok dengan ayam goreng, ikan, empal goreng, atau dengan ikan asin dan telur mata sapi sudah…