Media Rohani Terlengkap & Terpercaya


Input your search keywords and press Enter.

Tag

bahana

Berjualan di Gereja

eBahana.com – Kalau gereja mau ada kegiatan besar, seperti  Paskah, Natal atau ulang tahun gereja, biasanya membuat bazar buat tambahan modal untuk mendukung acara tersebut. Tidak ada yang salah dengan bazar, namun kadangkala cara penggalangan dana dengan sistem bazar membuat orang sedikit dipaksa oleh keadaan. Misal tidak mau beli jadi…

Rasul Paulus Seorang Evangelism ‘TSM’ I

eBahana.com – Evangelism TSM adalah singkatan dari Evangelism yang Terstruktur, Sistematis dan Masif (TSM). Untuk melaksanakan amanat agung Kristus dari sejak hidupnya para rasul sampai dengan sekarang ini bahkan sampai dengan selama-lamanya tidak akan pernah mudah. Setiap era mempunyai tingkat kesulitannya sendiri, baik itu yang ringan maupun yang sangat berat.…

Meninjau Prosesi Pemakaman Jenazah Covid-19

eBahana.com – Dampak Covid-19 ternyata merambah juga pada prosesi pemakaman. Belajar dari kasus keluarga yang mengambil jenazah secara langsung dari mobil ambulance oleh pihak keluarga untuk dimakamkan secara mandiri, tanpa protokol kesehatan. Namun, ada juga tim medis yang melakukan prosesi pemakaman, tetapi tidak sesuai dengan proses pemakaman yang dikehendaki pihak…

Tuhan Baperan ???

eBahana.com – Kita sudah terbiasa mendengarkan bahwa kaum hawa adalah kaum lemah yang mudah menangis. Kalaupun ada kaum pria yang menangis, pasti kita menyebutnya dia alay dan lebay dan baperan (bahasa anak remaja masa kini untuk sebutan orang yang over acting yang suka melebih-lebihkan dan sensitif hatinya). Namun kita tak…

Semangat Berkarya Meski Tak Melihat

eBahana.com – Emanuel Constant Giawa kehilangan penglihatannya karena retinitis pigmentosa, penyempitan jarak pandang. Namun, kondisi mata tidak membatasinya berprestasi. Inilah kesaksian pendiri Suara Owo Nias (SON), lembaga yang bergerak di bidang seni dan budaya Nias. Constant lahir dengan fisik sempurna. Ia anak tunggal. Ia juga senang bergaul dan memiliki banyak teman.…

Air, Molekul Istimewa bagi Kehidupan

eBahana.com – Air merupakan komponen yang tidak bisa dipisahkan dari kehidupan sehari-hari.  Manusia memanfaatkan air mulai dari bangun tidur sampai kembali tidur, untuk kebutuhan kebersihan seperti mandi dan cuci, juga untuk konsumsi agar tubuh tetap segar.  Air merupakan molekul yang berasal dari ikatan sederhana dua atom hidrogen dan satu atom…

Saat Badai Bergelora

eBahana.com – Kemudian turunlah hujan dan datanglah banjir, lalu angin melanda rumah itu, tetapi rumah itu tidak rubuh sebab didirikan di atas batu (Mat. 7:25). Pertengahan September 2018 lalu badai Florence menghantam Amerika Serikat. Badai ini mendatangkan hujan deras yang memicu terjadinya banjir di sejumlah tempat di negara bagian North…

Renungan tentang Kekekalan

eBahana.com – Tuhan Yesus Kristus adalah yang awal (Alfa) dan yang akhir (Omega). Pada mulanya adalah Firman. Firman itu bersama-sama dengan Allah dan Firman itu adalah Allah. Segala sesuatu dijadikan oleh Dia dan tanpa Dia tidak ada suatu pun yang telah jadi dari segala yang telah dijadikan. Firman itu telah…

Diskusi Perdana Litbang PEWARNA Indonesia: Hak Hidup, Hak Sehat dan Hak Pendidikan Dalam New Normal

eBahana.com – New Normal atau normal kebaruan yang akan segera terealisasi ini juga akan mengalami banyak tantangan baru. Hal ini bisa dilihat, misalnya, kurva pandemi di beberapa daerah belum mengalami penurunan atau melanda. Data secara nasional masih menunjukkan trend yang meningkat. Ada kekhawatiran masyarakat, jika anak harus masuk sekolah, maka…