Media Rohani Terlengkap & Terpercaya


Input your search keywords and press Enter.

Tag

KisahInspiratif

Sumber yang Baik

eBahana.com – Ester Lesmana: “Dengan guru yang baik, akan dihasilkan generasi yang baik.” Setengah hidup Ester Lesmana dihabiskan untuk mengabdi di dunia pendidikan sebagai guru. Di masa pensiunnya kini, ia tetap aktif di dunia pendidikan. Tubuhnya masih tegap berdiri. Tidak tampak kelelahan di wajahnya. Meski sejak pukul 07.00 Wib sudah…

Pengumuman Penting!

eBahana.com – Anastasia Mekar Hani Kusuma Pertiwi: Pengumuman kelulusan tiba! Siapa yang tak berdebar? Aku dan semua teman-teman menunggu dengan cemas. Bukan hari itu saja tapi juga hari-hari bahkan minggu-minggu sebelumnya. Semua berharap, lulus. SMEA Tarsisius Semarang. Murid kelas tiga yang beberapa hari sebelumnya libur, masuk sekolah. Bukan untuk belajar. Hari…

The Power of Hope

eBahana.com – Nick Vujicic dilahirkan pada 4 Desember 1982 di Melbourne, Australia. Ia terlahir tanpa tangan dan kaki. Ayahnya adalah gembala di salah satu gereja. Ketika melihat anak pertama mereka lahir tanpa tangan dan kaki, perlu banyak waktu bagi orangtua Nick untuk dapat menerima keadaan tersebut dan mengucap syukur. Tuhan…

Malaikat di Pesta Taman

eBahana.com – Cithra Indica: Malam itu aku menjadi pendamping pengantin wanita. Gaun yang kupakai seperti baju pengantin. Hmm… bagus deh. Sahabatku, Kak Ruth, memintaku untuk menjadi pendampingnya pada acara pernikahannya. Kuterima tawarannya. Suatu kebahagiaan bagiku mendampinginya pada momen istimewanya. Tak hanya itu, Kak Ruth adalah putri dari bapak dan ibu gembala gerejaku.…

Tuhan Selalu Peduli

eBahana.com – Anita May Sari: Aku mengecek ulang isi dompetku. Lembaran lima ribuan dua lembar. Itulah seluruh uangku, Sepuluh ribu. Jangan tanyan uangku di bank. Tak ada. Satu lembar kuberikan kepada Daniel, anakku. “Ini, Nak, untuk persembahanmu nanti,” kataku. Daniel tersenyum senang, ia langsung memasukkan uang itu ke kantung bajunya. Satu lembar lagi untuk persembahanku. Kubonceng Daniel…

Dokter Penderita Luka Batin

eBahana.com – Pengalaman pahit pada masa lalu tidak lantas membuat Theresia Evy Christina terpuruk. Ia bangkit dan menjadi “dokter” bagi sesama yang menderita luka batin. Berbekal pengalaman masa lalunya itu Evy kini aktif menjadi konselor dan tergabung dalam panitia Seminar Penyembuhan Luka Batin (SPLB). Selain terlibat sebagai panitia, Evy juga…

Dari Ragunan Hingga Monas

eBahana.com – Pujiyati: “Kami sangat berbeda. Tapi Mbak Yayuk menghargaiku…” Betapa senangnya hari itu, ketika aku lulus SMP. Namun harapan melanjutkan SMA buyar. Kiriman uang dari bapak yang bekerja di Palembang belum kunjung tiba. Aku melihat dengan jelas kegelisahan ibu kami. “Mak..ndak usah dipikirin, aku mau kerja saja,” kataku pada…

Mutiara dalam Lumpur

eBahana.com – Novarita Chrisela Siahaya: “Masuk SMA idola titik. Aku yakin bisa diterima, nilaiku bagus. Sama sekali tak ada keraguan di hatiku.” Senang, lulus SMP Negeri 2 dengan nilai lumayan, nemku bagus. Aku yakin banget bisa masuk SMA favorit, SMA Negeri 2, SMA di kotaku, Ambon. Betapa bangganya! Namun kenyataan…

Sisi Lainnya, Thomas Alva Edison

eBahana.com – Keberhasilan atau kegagalan kita bukanlah semata karena kemampuan ataupun ketidak mampuan dari kita sendiri namun ada peran orang lain yang perannya mungkin tak terlihat oleh kita, namun dia bisa membuat kita sukses ataupun gagal. Kalau hari ini kita sukses maka janganlah merasa itu semata karena perjuanganmu sendiri. Kalaupun…