Media Rohani Terlengkap & Terpercaya


Input your search keywords and press Enter.

Tag

ebahana

Yesus Makan Pagi Menggunakan Ikan

eBahana.com – Dalam kitab Yohanes 21:4–13 ada cerita mengenai Tuhan Yesus sarapan menggunakan ikan. Peristiwa ini menarik karena dikatakan dengan jelas setelah semalam murid-Nya menjala dan tidak mendapatkan ikan, Yesus menyuruh mereka menebarkan jala. Terjadilah mukjizat. Saat hari menjelang pagi mereka melihat Yesus sudah siap dengan sarapan pagi-Nya (ingat, Anda harus…

Soes Ragout Keju ala Cooking with Sheila

eBahana.com – Tiba-tiba teringat jajanan Soes Ragout yang sejak kecil sering saya beli. Dulu paling suka yang bentuknya angsa. Biasa disajikan dengan potongan selada dan telur di dalamnya. Tidak ketinggalan saus mustard dan acarnya. Paling suka deh buat masakan beginian yang jadi bikin baper dan mupeng. Baking buat soes ragout…

Kemerdekaan yang Paripurna II

eBahana.com – Tidak terasa tahun ini, bangsa Indonesia sudah merdeka yang ke 75, tetapi apakah bangsa Ini sudah benar-benar merdeka? Secara fisik Indonesia memang sudah tidak dijajah oleh bangsa asing, namun bangsa Ini rakyatnya belum bisa merdeka dari kemiskinan  dan keterbelakangan pendidikan. Pada hal dalam pembukaan Undang Undang Dasar 1945…

KUTNÁ HORA, Kisah Gereja Tengkorak dan Lain-lain

eBahana.com – Catatan perjalanan ini saya torehkan ketika saya transit di Dubai Airport. Menanti penerbangan subuh untuk kembali ke Jakarta. Setelah lulus dari jurusan Hubungan Internasional, UPN Veteran Yogyakarta, akhir Desember 2010, saya kembalimendapat “hadiah” perjalanan ke Republik Ceko selama satu bulan. Namun, saya bukan lagi exchange student, melainkan sebagai turis…

Arogansi ‘Sang Jendral’ Gereja

eBahana.com – Dalam kamus bahasa Indonesia kata arogan memiliki arti perasaan/sifat superioritas seseorang yang suka memaksakan kehendak. Kamus Oxford Dictionary memberi pengertian arogan adalah karakter/perilaku seseorang yang merasa dirinya lebih penting dari orang lain sehingga ia bisa berlaku apapun tanpa pertimbangan. Arogansi pada umumnya terjadi di dunia sekuler. Maksud dari…

Hati yang Sempurna

eBahana.com – Ayat Kunci, 2 Tawarikh 16:9 “Karena mata TUHAN menjelajah seluruh bumi untuk melimpahkan kekuatan-Nya kepada mereka yang bersungguh hati terhadap Dia. Mata Tuhan, frasa yang mengacu pada Roh Kudus, mencari seseorang di bumi yang hatinya sempurna terhadap Allah, agar Allah dapat menunjukkan kekuatan diri-­Nya untuk melimpahinya. Agar bisa…